PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, TRUST IN ONLINE STORE, PERCEIVED RISK SEBAGAI PEMICU NIAT BELI ONLINE PADA PRODUK UMKM “MADE IN INDONESIA” MELALUI PENGGUNAAN E-COMMERCE MARKETPLACE

Penulis

  • M. Budiantara Universitas Mercu Buana Yogyakarta
  • Hamzah Gunawan Universitas Mercu Buana Yogyakarta
  • Endang Sri Utami Universitas Mercu Buana Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.26486/jramb.v5i1.783

Kata Kunci:

Perceived Usefulness, Perceived Ease Of Use, Trust In Online Store, Perceived Risk, Niat Beli Online, E-Commerce, Marketplace

Abstrak

Banyak sekali perusahaan baru bermunculan dengan berbasis teknologi digital. Perusahaan ini menawarkan layanan dengan menggunakan aplikasi baru untuk konsumen berbelanja. E-commerce marketplace merupakan salah satu sarana berbelanja melalui internet. Penelitian ini menggunakan metode penelitian survei dan termasuk penelitian penjelasan (explanatory research) dengan pendekatan penelitian kuantitatif.. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive cluster sampling, dengan jumlah sampel sebanyak 150 mahasiswa. Alat analisis dalam penelitian ini menggunakan analisis Regresi Linier Berganda dengan uji prasyarat yaitu uji validitas dan reliabilitas. Hasil penelitian ini adalah Perceived Usefulness, Perceived Ease Of Use, Trust In Online Store dan Perceived Risk secara bersama-sama mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Niat beli online pada PT. Produk UMKM “made in Indonesia†melalui penggunaan e-commerce marketplace. Variabel Perceived Usefulness secara parsial tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap Niat beli online sedangkan Perceived Ease Of Use, Trust In Online Store dan Perceived Risk secara parsial mempunyai pengeruh signifikan terhadap Niat beli online pada Produk UMKM “made in Indonesia†melalui penggunaan e-commerce marketplace. Variabel Perceived Usefulness mempunyai pengaruh dominan terhadap Niat beli online pada Produk UMKM “made in Indonesia†melalui penggunaan e-commerce marketplace.

Referensi

Dehghan, A., Arjomand, P., Nayyeri, A., & Tabatabaey, M. (2012). Offering of conceptual mode of technology acceptance model in e-banking based on

the consumer's satisfaction and trust. Computer Science and Covergence,

(1), 415-424

Julianto S. 2012. “Pengaruh Perceived Risk Dan Customer Satisfaction Terhadap Purchase Intention Dan Intention To Revisit Pada Gramedia Online Surabayaâ€.

Jurnal Kajian Ilmiah Mahasiswa Manajemen. Vol 1, No 1

Lee, Chai Har; Eze, Uchenna Cyril dan Ndubisi, Nelson Oly. 2011. “Analyzing Key

Determinants of Online Repurchase Intentionsâ€. Asia Pacific of Marketing and

Logistics Volume 23, Number 2.

Ling, K. C., Chai, L. T., & Piew, T. Hoi. (2010). The effects of shopping orientation, online trust and prior online purchase experience toward customers’ online purchase intention. International Business Research, 3(3).

Oktavianigrum, Minarsih MM, Warso MM. 2015. “Effect Of Risk Perception, Trust,

And Psychology Of Youth Clothing Online Purchase Decision Among University

Students Pandanaran Semarangâ€. Journal Of Management Vol 1, No 1

Peter, Paul J dan Jerry Olson. 2013. Consumer Behaviour : Perilaku konsumen dan strategi pemasaran Edisi Keempat Jilid 2. Jakarta: Erlangga.

Schiffman, Leon G., and Kanuk, Leslie Lazar, et al., 2008. Costumer Behavior. Edisi 7. Pearson Education Australia

Sugiyono, Metode Penelitian Bisnis, Alfabeta, Bandung, 2012

Thamizhvanan, A. & Xavier, M.J. (2013). Determinants of customers’ online purchase intention: anempirical study in India. Journal of Indian Business Research, 5(1), pp. 17-32.

Weisberg, J., Te'eni, D. & Arman, L. Past purchase and intention to purchase in e-commerce.

internet research, 21(1), pp. 82 – 96.

Wen, Chao; Prybutok, Victor.R dan Xu, Chenyan 2011. “An Integrated Model for Customer

Online Repurchase Intentionâ€. 2011. Journal of Computer Information Systems.

Zendehel, Marzieh., Paim, HJ., Bojei, B., dan Osman, BT., 2011, The Effects on Trust on Online Malaysian Students Buying Behavior, Australian Journal of Basic and Applied Sciences., pp:1125-1126.

Diterbitkan

2019-05-29

Terbitan

Bagian

(JRAMB) Jurnal Riset Akuntansi Mercu Buana