AKUNTANSI “HUYULA” (KONSTRUKSI AKUNTANSI KONSINYASI BERBASIS KECERDASAN INTELEKTUAL, EMOSIONAL, SPIRITUAL DAN SOSIAL)

Authors

DOI:

https://doi.org/10.26486/jramb.v5i2.768

Keywords:

Akuntansi, Konsinyasi, Gorontalo, Huyula

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengkonstruksi akuntansi konsinyasi berbasis IESSQ. Paradigma yang digunakan oleh penelitian ini adalah spiritualis. Etnometodologi Islam dipilih sebagai pendekatan untuk mengkonstruksi akuntansi konsinyasi. Terdapat lima tahapan analisis data yaitu amal, ilmu, iman, informasi wahyu dan ihsan. Hasil penelitian menemukan bahwa praktik akuntansi konsinyasi berawal dari kecerdasan spiritual (SQ) berupa tolong-menolong. Kecerdasan spiritual ini kemudian membentuk rasa (kecerdasan emosional/EQ) belas asih, amanah dan tolong menolong. Kecerdasan intelektual (IQ) dari praktik akuntansi konsinyasi berupa menerima, menjual dan mendapatkan keuntungan merupakan bentukan dari SQ dan EQ. IESQ pada akhirnya menggiring terbentuknya amal sosial (kecerdasan sosial/SQ) yaitu praktik akuntansi konsinyasi berbasis nilai tolong-menolong (huyula).

References

Ahmar, N., & Kamayanti, A. (2009). Exploring Accounting and Its Perseverance in Javanese Ceremonies ( Slametan ) Through Hermeneutic-Phenomenological Study. Simposium Nasional Akuntansi (SNA) XII. Palembang, 2-9 November., 1–22.

Amaliah, T. H. (2014). Konsep Penetapan Harga Jual Papalele dalam Lingkup Nilai-Nilai Budaya Masyarakat Maluku. Brawijaya.

Botutihe, M., & Daulima, F. (2003). Tata Upacara Adat Gorontalo. Gorontalo: Forum Suara Perempuan.

Daulima, F. (2004). Aspek-Aspek Budaya Masyarakat Gorontalo. Limboto: Banthayo Pobo’ide Fitrah.

Daulima, F. (2006). Ragam Upacara Tradisional Daerah Gorontalo. Gorontalo: Forum Suara Perempuan.

Jasin, J. (2015). Value In Executing Tumbilo Tohe ( Pairs Of Lights ) Each End Of Ramadan As One Manifestation Of The Practice Of Pancasila By People Of Gorontalo. Journal of Humanity, 3(1), 1–13. https://doi.org/10.14724/03.01

Kamayanti, A. (2015a). Metode Penelitian “ Kualitatif †(Sepucuk Surat Untuk Tuhan ). In Disajikan untuk Workshop Metode Penelitian di Universitas Mercu Buana, Jakarta, 25-27 Agustus 2015 (pp. 25–27). Jakarta: Disajikan untuk Workshop Metode Penelitian di Universitas Mercu Buana, Jakarta, 25-27 Agustus 2015.

Kamayanti, A. (2015b). “Sains†Memasak Akuntansi: Pemikiran Udayana dan Tri Hita Karana. Jurnal Riset Dan Aplikasi: Akuntansi Dan Manajemen, 1(2), 73–80. https://doi.org/10.18382/jraam.v1i2.16

Kamayanti, A. (2016). Metodologi Penelitian Kualitatif Akuntansi Pengantar. Jakarta Selatan: Yayasan Rumah Peneleh.

Kuntowijoyo. (2007). Islam Sebagai Ilmu: Epistemologi, Metodologi, dan Etika. Jakarta Selatan: Teraju.

Ludigdo, U. (2004). Mengembangkan Pendidikan Akuntansi Berbasis IESQ untuk Meningkatkan Perilaku Etis Akuntan. TEMA, 5, 134–149.

Martadinata, Su. (2015). Mengungkap Makna Kekayaan “Istana dalam Loka.†Tesis. Brawijaya.

Mulawarman., Aji Dedi, Ludigdo, U. (2010). Metamorfosis Kesadaran Etis Holistik Mahasiswa Akuntansi Implementasi Pembelajaran Etika Bisnis Dan Profesi Berbasis Integrasi Iesq. Jurnal Akuntansi Multiparadigma, 1, 421–436.

Mulawarman, A. D. (2013). Nyanyian Metodologi Ala Nataatmadja: Melampaui Derridian Mengembangkan Pemikiran Bangsa “Sendiri.†Jurnal Akuntansi Multiparadigma, 4(1), 149–164. Retrieved from www.jamal.ub.ac.id

Randa, F., Triyuwono, I., Ludigdo, U., & Sukoharsono, E. A. (2011). Studi etnografi: akuntabilitas spiritual pada organisasi gereja katolik yang terinkulturasi budaya lokal. Jurnal Akuntansi Multiparadigma.

Sardar, Z. (1985). Masa Depan Islam. Bandung: Penerbit Pustaka.

Thalib, M. A. (2014). Dimanakah pancasila kini berada? sebuah tinjauan krisis terhadap kode etik akuntan publik indonesia. Media Mahardhika, 13, 27–36.

Thalib, M. A. (2016). The importance of Accounting Investigation in Wedding Ceremony in Gorontalo. Imperial Journal of Interdisciplinary Research (IJIR), 3(1), 420–428.

Thalib, M. A. (2017). Akuntansi “Cinta†Di Upacara Pernikahan Gorontalo, Studi Etnometodologi Islam. Brawijaya.

Thalib, M. A., & Prasindi, G. (2016). Sajadah Cinta Manajemen Risiko Syariah. In Ekonomi Syariah Dalam Pemberdayaan Sektor Riil Di Indonesia (pp. 34–45). Malang.

Triyuwono, I. (2006a). Akuntansi Syari’ah: Menuju Puncak Kesadaran Ketuhanan Manunggaling Kawulo Gusti. Pidato Pengukuhan Guru Besar.

Triyuwono, I. (2006b). Perspektif, Metodologi, dan Teori Akuntansi Syariah. Jakarta: PT Raja Grafindo Perseda.

Triyuwono, I. (2011a). â€Sususaya†Melampaui Paradigma-Paradigma Metodologi Penelitian. Accounting Research Training Series 2.

Triyuwono, I. (2011b). Angels Sistem Penilaian Tingkat Kesehatan Bank Syariah. Jurnal Akuntansi Multiparadigma.

Triyuwono, I. (2011c). Mengangkat â€Sing Liyan†untuk Formulasi Nilai Tambah Syari’ah. Jurnal Akuntansi Multiparadigma. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.18202/137

Triyuwono, I. (2013). [Makrifat] Metode Penelitian Kualitatif [dan Kuantitatif] untuk Pengembangan Disiplin Akuntansi. Simposium Nasional Akuntansi, (September), 1–15. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004

Triyuwono, I. (2015a). Akuntansi Malangan: Salam Satu Jiwa dan Konsep Kinerja Klub Sepak Bola. Jurnal Akuntansi Multiparadigma, 6(2), 290–303. https://doi.org/http://dx.doi.org/dx.doi.org/10.18202/jamal.2015.08.6023 Jurnal

Triyuwono, I. (2015b). Filosofi Tauhid: Mendekonstruksi Pendidikan Akuntansi Syariah yang Sekuler. Workshop Nasional Kurikulum Akuntansi Sayriah, 6–7.

Wiyarni, Triyuwono, I., Ludigdo, U., & Djamhuri, A. (2013). Javanese Traditional Market Cultural Value in Accounting World, 10(5), 9–16.

Yunus, R. (2013). Transformasi Nilai-Nilai Budaya Lokal Sebagai Upaya Pembangunan Karakter Bangsa (Penelitian Studi Kasus Budaya Huyula di Kota Gorontalo). Jurnal Penelitian Pendidikan, 14(1), 65–77.

Published

2019-11-29

Issue

Section

Jurnal Riset Akuntansi Mercu Buana (JRAMB)