ANALISIS PENGARUH SEBELUM & SESUDAH PEMBERIAN KOMPENSASI TERHADAP DISIPLIN KERJA PEGAWAI UNIVERSITAS MERCU BUANA YOGYAKARTA
DOI:
https://doi.org/10.26486/jramb.v1i1.147Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh sebelum dansesudah pemberian kompensasi terhadap disiplin kerja pegawai. Penelitian ini
menggunakan variabel kompensasi sebagai variabel independen dan disiplin
kerjasebagai variabel dependen. Sampel yang digunakan adalah semua pegawai tenaga
kependidikan Universitas Mercu Buana Yogyakrta yang tercatat sebagai pegawai
Universitas Mercu Buana Yogyakarta sebelum bulan April 2012 dimana jumlahnya
sebanyak 77 pegawai. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji
Paired Sample T Test. Hasil analisis dapat diketahui bahwa pada bulan 1pemberian
kompensasi tidak berpengaruh terhadap hari kerja, sedangkan untuk jam kerja
pemberian kompensasi berpengaruh. Pada bulan ke 2 pemberian kompensasi
berpengaruh terhadap hari dan jam kerja. Pada bulan ke 3 pemberian kompensasi
tidak berpengaruh terhadap hari danjam kerja. Selama 3 bulan pemberian
kompensasi berpengaruh terhadap hari dan jam kerja, sehingga adanya pemberian
kompensasi berpengaruh terhadap disiplin kerja
Kata kunci : kompensasi, displin kerja
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with (JRAMB) Jurnal Riset Akuntansi Mercu Buana agree to the following terms:
Authors retain copyright and grant the JRAMB right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share (copy and redistribute the material in any medium or format) and adapt (remix, transform, and build upon the material) the work for any purpose, even commercially with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in JRAMB. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in JRAMB.
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).