Gaya Kepemimpinan Pelatih Hapkido Daerah Istimewa Yogyakarta

Authors

  • Suci Cahyati Universitas Negeri Yogyakarta
  • Intan Kusumawati Universitas Negeri Yogyakarta
  • Intan Kusumawati Universitas Negeri Yogyakarta
  • Djoko Pekik Irianto Universitas Negeri Yogyakarta
  • Djoko Pekik Irianto Universitas Negeri Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.26486/jsh.v1i2.1232

Keywords:

Pelatih, Hapkido, Gaya

Abstract

Pelatih mempunyai tugas sebagai perencana, pemimpin, teman, pembimbing, dan pengontrol program latihan, sedangkan atlet mempunyai tugas melakukan latihan sesuai program yang telah ditentukan pelatih. Pendekatan latihan merupakan bagian penting yang harus dipilih oleh pelatih dalam menyusun dan dalam merealisasikan program yang telah direncanakan. Salah satu pendekatan latihan adalah gaya kepemimpinan pelatih. Gaya kepemimpinan pelatih merupakan cara kerja yang biasa dilakukan sebagai kekhasan dari seseorang pelatih. Gaya kepemimpinan seorang pelatih dapat mempengaruhi pencapaian prestasi olahraga. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi gaya kepemimpinan pelatih Hapkido dalam rangka meningkatkan prestasi atlet Hapkido di Yogyakarta.

 

References

Bompa. (1994). Theory and Methodology of Training: The Key to Athletic Performance. Dubuque: Kendal/Hunt Publishing Company.

Bompa. (1999). Periodization, Theory and Methodology of Training.4th ed. Dubuque: Kendall/Hunt Publishing Company.

Bompa. (2015). Conditioning Young Athletes. United States: Human Kinetics.

Boong Soo H. (2005). Hapkido Korean Art of Self-Defence by Bong Soo Han. United States: Ohara Publication.

Brooks, George A. and Thomas D. Fahey (1984), Fundamentals of Human Performance, New York : Mc.Millan Publishing Company.

Djoko Pekik I. (2018). Dasar-dasar Latihan Olahraga Untuk Menjadi Atlet Juara. Yogyakarta: Pohon Cahaya.

Hapsari, R., & Sakti, H. (2016). Hubungan Antara Persepsi Terhadap Gaya Kepemimpinan Pelatih Dengan Efikasi Diri Pada Atlet Taekwondo Kota Semarang. Empati, 5(2), 373-377.

Harsono (1988). Coaching dan Aspek-aspek dalam Coaching. Jakarta: CV. Tambak Kusuma.

Harsono. (2015). Kepelatihan Olahraga. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Istiadi, R. K. (2018). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Pelatih Terhadap Performa Tim Bola Basket Pelita Jaya. (Doctoral dissertation, Universitas Bakrie).

Manalu, M. S. (2012). Perbedaan Pengaruh Gaya Kepemimpinan People Centered dengan Gaya Kepemimpinan Task-Oriented Terhadap Kemampuan Kecepatan (Speed) pada Siswa Putra Ekstrakurikuler Sepakbola SMK RK. Bintang Timur Pemantang Siantar Tahun 2012/2013. (Doctoral dissertation, UNIMED).

Michael Forster. (2007). Korean Hapkido For Self Defence. 3th Printing Canada: Korean Hapkido Institute.

Purborini, U., & Frieda, N. R. H. (2017). Kecemasan Bertanding Ditinjau Dari Persepsi Terhadap Gaya Kepemimpinan Pelatih: Studi Pada Atlet Pencak Silat Se-kota Semarang. Empati, 5(1), 91-95.

Situmorang, A. S. (2012). Gaya Kepemimpinan Pelatih Olahraga dalam Upaya mencapai Prestasi Maksimal. Online Jurnal_PKR-2_pdf (accessed 10/1/2014).

Downloads

Published

30-06-2020

Issue

Section

Articles