Penerimaan Teknologi Informasi Employee System Dengan Menggunakan Technology Acceptance Model

Penulis

  • Rizka Vidya Fauzi Tatipatta PT. Kereta Api Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.26486/jpsb.v7i1.673

Kata Kunci:

Technology Acceptance Model (TAM), perceived usefulness, perceived ease of use, Acceptance of IT, Gamatechno Employee Sistem (GES)

Abstrak

Orientasi Penelitian ini bertujuan untuk menguji faktor - faktor yang mempengaruhi penerimaan teknologi informasi Gamatechno Employee Sistem (GES) dengan memodifikasi model Technology Acceptance Model (TAM) yang di kembangkan oleh Davis pada tahun 1989. Sampel dipilih dengan Teknik non random sampling adalah teknik sampling yang tidak memberikan kesempatan yang sama pada setiap anggota populasi untuk dijadikan sampel penelitian. Purposive sampling Arikunto (2006) teknik mengambil sampel dengan tidak berdasarkan random, daerah atau strata, melainkan berdasarkan atas adanya pertimbangan yang berfokus pada tujuan tertentu. Hasil penelitian menunjukkan (1) Ada pengaruh positif signifikan perceived ease of use terhadap perceived of usefulness karyawan pada PT. Gamatechno Indonesia. (2) Ada pengaruh positif signifikan perceived ease of use terhadap Acceptance Of GES pada PT. Gamatechno Indonesia. (3) Ada pengaruh positif signifikan perceived of usefulness terhadap acceptance of GES pada PT. Gamatechno Indonesia.

Referensi

Adams, Denis., Nelson Ryan, Todd Peter. 1992. “Perceived Usefulness, ease of use, and Usage of Information Technology : A Replication.†Management Information System Quarterly, vol. 21(3).

Arif Wibowo. 2007. “Kajian Tentang Perilaku Pengguna Sistem Informasi Dengan Pendekatan Technology Acceptance Model (TAM)†(Skripsi). Jakarta: Program Studi Sistem Informasi Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Budi Luhur Jakarta.(penelitian.budiluhur.ac.id)

Cushing, Barry E., dan Marshall B.Romney. 1994. Accounting Information Systems.6 th Ed., Massachusetts: Addison Wesley Publishing Company.

Davis, F.D. 1989. “Perceived Usefulness, Perceived Ease of Use and User Acceptance of Information Technology.†Management Information System Quarterly. September 1989.

Davis F.D, Bagozzi Richard P dan Warshaw Paul R. 1989. â€User Acceptance of Computer Technology : A Comparison of Two Theoritical Model.†Management Science. August 1989.

Fishbein dan Ajzen. 1975. “Belief Attitude, intentions and Behavior : An Introduction to Theory and Reserch.†Addison-Wissley. Boston. Ma. 1975.

Goodhue Dale dan Thompson Ronald. 1995. “Task Technology Fit and Individual Performance.†Management Information System Quarterly. June 1995.

Hartono,(2008), “SPSS 16 Analisis Data Penelitian Dan Statistikaâ€. Pustaka Belajar, Yogyakarta.

Hartwick, J., dan H. Barki 1994. Explaining The Role of User Participation in Information System Use. Management Science, Vol. 40, No. 4, April, h.440-465.

Jogiyanto. 2007. Sistem Informasi Keperilakuan. Yogjakarta: Andi

Kartika, S, (2009), “Analisis Proses Penerimaan Sistem Informasi Icons Dengan Menggunakan Technology Acceptance Model Pada Karyawan PT.Bank Negara Indonesia (Persero) Tbkâ€. Jurnal. Universitas Diponegoro, Semarang.

Mangkunegara, Anwar Prabu. 2007. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Cetakan Kedua. PT Remaja. Bandung : Rosdakarya Offset.

Nasution, Fahmi Natigor. 2004. “Penggunaan Teknologi Informasi Berdasarkan Aspek Perilaku (Behavioral Aspect).†Digitized by USU digital library.

Raharjo, Slamet, Particia Dhiana Paramita dan M. Mukeri Warso. 2016. “Pengaruh Kemampuan Kerja, Pengalaman Dan Pelatihan Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Dengan Kompetensi Kerja Sebagai Variabel Interveningâ€. 2016. Journal Of Management Vol. 2 No.2 Maret 2016 : 1 – 13.

Sharda, R., Barn S.H., dan Mc Donnell J.C. 1998. Decision Support System Effectiviness = A Review dan Empirical Test. Management Science, Vol. 32, No. II, , h.1492-1512.

Simamora, Henry. 2008. Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta : STIE YKPN

Sriwidodo, Untung, dan Agus Budhi Haryanto. 2010. â€Pengaruh Kompetensi, Motivasi, Komunikasi Dan Kesejahteraan Terhadap Kinerja Pegawai Dinas Pendidikanâ€. Jurnal Manajemen Sumberdaya Manusia Vol. 4 No. 1 Juni 2010 : 47 – 57.

Suharsimi Arikunto,procedure penelitian: suatu pendekatan praktek. Jakarta: PT.Rineka Cipta,2000, P. 108

Surachman, A, (2008), “Analisis Penerimaan Sistem Informasi Perpustakaan (SIPUS) Terpadu Versi 3 Di Lingkungan Universitas Gadjah Mada (UGM)â€. Jurnal Perpustakaan Digital UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta.

Tangke, N. 2004. “Analisa Penerimaan Penerapan Komputer Mikro (KOMPUTER MIKRO) dengan Menggunakan Technology Acceptance Model (TAM) pada Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI.†Jurnal Akuntansi dan Keuangan, Vol. 6, No. 1, pp.10-30.

Thompson, Ronald L., Higgins, Christoper A., dan Howell, Jane M., "Personal Computing: Toward a Conceptual Model of Utilization," MIS Quarterly, March 1991, pp.125-143.

Venkatesh, V dan F.D. Davis. 1996.“ A Model of The Antecendents of Perceived Ease of Use = Develompment dan Test †, Decision Science Vol. 27, , h.451-481.

Venkatesh, V., Morris, M.G., Davis G.B. dan Davis, F.D. 2003. User Acceptance of Information Technology: Toward a Unified View, MIS Quarterly Vol.27 No.3, pp. 425-478. 2003

Wilkinson, Cerullo., dan Raval Wong. 2000. Accounting Information System. Fourth Edition, New York : John Wiley and Sons Inc

Diterbitkan

2019-02-28

Terbitan

Bagian

Articles