Kompensasi Dan Disiplin Kerja Pada Kinerja Karyawan Dengan Lama Bekerja Sebagai Variabel Kontrol

Authors

  • Restiana Sri Buntarti Fakultas Ekonomi Universitas Mercu Buana Yogyakarta
  • Raswan Udjang Prodi Manajemen Universitas Mercu Buana Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.26486/jpsb.v3i2.458

Keywords:

kompensasi, disiplin kerja, kinerja karyawan dengan lama bekerja.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis apakah terdapat pengaruh kompensasi dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan manufaktur di kota Yogyakarta dengan lama bekerja sebagai variabel kontrol. Jumlah responden yang digunakan yakni sebanyak 102 karyawan yang diambil secara acak.

Metode analisis yang digunakan dalam penelitan ini yaitu analisis regresi berganda dengan bantuan program statistik SPSS for window versi 20.

Hasil persamaan regresi yang terbentuk adalah Y = 2,031 + 0,010X1 + 0,061X2. Kompensasi secara parsial tidak berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan karena nilai signifikan P (0,488) > 0,05. Kemudian variabel disiplin kerja secara parsial berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan karena nilai signifikan P (0,002) < 0,05. Dan variabel kontrol lama bekerja tidak berpengaruh secara signifikan pada variabel kompensasi dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan manufaktur karena nilai signifikan P (0,691 > 0,05.

References

A.Muri Yusuf. 2005. Metodologi Penelitian. Padang. UNP Press.

Dessler,Gary.2006. Human Resource Management Tenth Edition. New Jersey : Prentice Hall

Dessler, Garry.2009. Manajemen Sumberdaya Manusia. Jakarta : INDEKS

Fajar, A, Siti, dan Heru, Tri. 2010. Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan pertama.Penerbit Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen YKPN. Yogyakarta.

Guritno, Bambang dan Waridin. 2005. Pengaruh Persepsi Karyawan Mengenai Perilaku Kepemimpinan, Kepuasan Kerja Dan Motivasi Terhadap Kinerja. JRBI. Vol 1. No 1. Hal: 63-74.

Ghozali, imam.2013. Aplikasi Analisis Multivariatie dengan Program IBM SPSS 2. Semarang :Badan penerbit UNDIP

Hasibuan, Malayu. 2011.Manajemen Sumber dan Daya Manusia Edisi Revisi. Jakarta: Bumi Aksara.

Herman Sofyandi, 2009,Manajemen Sumber Daya Manusia.Terjemahan.Jakarta.PT. Prenhallindo

Ismanto, nano. 2005.Pengaruh Pengalaman Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan. Skripsi.UNS.Semarang

Istijanto.2006.riset Sumber Daya Manusia.Edisi Kedua. Jakarta : PT. Gramedia Pustaka

Mondy, R. Wayne. 2008. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Penerbit Erlangga

Nasir,moh.2009. Metode Penelitian. Cetakan Ketujuh. Jakarta: Ghalia Indonesia

Rivai, Veithzal dan Jauvani Sagala. 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Rivai, Veithzal dan Basri. 2005. Performance Appraisal: Sistem Yang Tepat Untuk Menilai Kinerja Karyawan Dan Meningkatkan Daya Saing Perusahaan. Rajagrafindo Persada. Jakarta.

Sugiono. 2011. Metode Penelitian kuantitatif kualitatif dan R&D. Bandung: AlfaBeta

Sugiyono. 2007.Metodelogi Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R & D. alfabeta. Bandung

Tika, P. 2006.Budaya Organisasi Dan Peningkatan Kinerja Perusahaan. PT Bumi Aksara. Jakarta.

Umar, husein. 2007.Metode Penelitian Untuk Skripsi Dan Tesis. Jakarta : penerbit rajawali pers Umar, husein. 2008.Desain Penelitin MSDM Dan Perilku Karyawan Paradigm Positivik Dan Berbasis Pemecahan Masalah. PT. Raja grafindo persada. Jakarta

Yani, H.M., Dr., Drs.,SH.,MM. 2012.Manajemen Sumber Daya Manusia.Edisi Asli. Penerbit Mitra Wacana Media. Jakarta.

Downloads

Published

2015-08-28

Issue

Section

Articles